News

Seorang pria di Boyolali tewas tersengat listrik saat menebang pohon alpukat. Keluarga menerima kejadian ini sebagai musibah.